Rabu, 18 Maret 2015

Ada Tapi Tiada


Hape ...
Katanya engkau dibuat untuk menyambung sulaturrahim, Orang bilang connecting people, tapi tersambunglah yang jauh dan hancurlah yang dekat..
Bertamu .. main hape.
Terima tamu .. main hape.
Bekerja .. main hape.
Belajar .. main hape.
Sambil makan .. main hape.
Di tengah keluarga main hape.
Nemenin suami main hape.
Kiamatkah duniamu tanpa hape?

Hadiah Buat Penggemar Batu Akik



Dari Anas bin Malik Radhiallahu ‘Anhu, katanya:

كَانَ خَاتَمُ رَسُولِ اللهِ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ مِنْ وَرِقٍ، وَكَانَ فَصُّهُ حَبَشِيًّا

Dahulu, cincin Rasulullah ﷺ terbuat dari perak, dan mata cincinnya adalah batu dari Etiopia. (HR. Muslim No. 2094)

            Inilah hadits paling shahih tentang “batu cincin”-nya nabi ﷺ, yaitu batu dari Etiopia. Tapi, apakah itu? Para ulama berbeda tentang itu.

Selasa, 17 Maret 2015

Bunda Wajib Share ke Suami ya !!

Dialog Seorang Ibu dengan Anak lelaki nya yang telah menikah
Jadi Terharu !!

Suami Wajib Baca nih... hehew



SUAMI: Assalamualaikum...
IBU: Waalaikumsalam, lho Nak Kok Tumben Pulang Gak Bilang Bilang Mana ISTRIMU...??

SUAMI: ISTRI di Rumah BU, Saya Gak Bilang ke ISTRI kalau Mau ke Sini HeHeHe...

IBU: lho Kenapa...? Ya Gak Boleh lho Kyak Gitu..??

SUAMI: Bu Saya Mau Tanya, Se Sibuk Itukah Jadi IBU Rumah Tangga...??

IBU: Kenapa...?? Kamu Ada Masalah Sama ISTRIMU..??

Selasa, 03 Maret 2015

Heroes of Jihad 




Dr. Abdullah Yusuf Azzam (1941-1989). Seorang tokoh penggerak jihad dan figur utama dalam perkembangan pergerakan Islam. Beliau menjadi icon jihad Afganistan ketika mengusir pasukan Rusia. “Dialah yang bertanggung jawab membangkitkan kembali jihad di abad 20 ini”. Demikian komentar Syaikh Usama bin Ladin ketika wawancara dengan TV Al-Jazeera pada tahun 1999.

Mengungkap Makna Thawaf Sebagai Simbolisme Hukum Alam


Pada musim haji, kita saksikan kaum muslimin dari berbagai negara berduyun-duyun mendatangi kota Makkah untuk menunaikan ibadah haji. Haji merupakan salah satu bentuk ibadah yang Allah wajibkan bagi kaum muslimin yang mempunyai kemampuan untuk menunaikannya. Haji termasuk pondasi (rukun) Islam yang kelima, sebagaimana sabda Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam dalam hadits shahih berikut:
Dari Abu Abdirrahman Abdullah bin Umar bin Khaththab radhiyallahu 'anhuma, dia berkata, "Aku pernah mendengar Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: 'Islam itu dibangun di atas lima perkara, yaitu: Bersaksi tiada sesembahan yang haq kecuali Allah dan sesungguhnya Muhammad adalah utusan Allah, menegakkan shalat, berpuasa pada bulan Ramadhan, mengeluarkan zakat, dan mengerjakan haji ke Baitullah"  (HR. Bukhari dan Muslim).